Sunday, June 24, 2018

Pembukaan UUD 1945

UNDANG-UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA
TAHUN 1945
PEMBUKAAN
(Preambule)
Bahwa sesungguhnya Kemerdekaan itu ialah hak segala bangsa dan oleh
sebab itu, maka penjajahan di atas dunia harus dihapuskan, karena tidak sesuai dengan
peri-kemanusiaan dan peri-keadilan.
Dan perjuangan pergerakan kemerdekaan Indonesia telah sampailah kepada saat
yang berbahagia dengan selamat sentausa mengantarkan rakyat Indonesia ke depan
pintu gerbang kemerdekaan Negara Indonesia, yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil
dan makmur.
Atas berkat rakhmat Allah Yang Maha Kuasa dan dengan didorongkan oleh keinginan
luhur, supaya berkehidupan kebangsaan yang bebas, maka rakyat Indonesia
menyatakan dengan ini kemerdekaannya.
Kemudian daripada itu untuk membentuk suatu Pemerintah Negara Indonesia yang
melindungi segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia dan untuk
memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, dan ikut
melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan
keadilan sosial, maka disusunlah Kemerdekaan Kebangsaan Indonesia itu dalam suatu
Undang Undang Dasar Negara Indonesia, yang terbentuk dalam suatu susunan Negara
Republik Indonesia yang berkedaulatan rakyat dengan berdasarkan kepada Ketuhanan
Yang Maha Esa, Kemanusiaan yang adil dan beradab, Persatuan Indonesia dan
Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam Permusyawatan/Perwakilan,
serta dengan mewujudkan suatu Keadilan Sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

1 comment:

  1. Look at the way my buddy Wesley Virgin's autobiography begins with this shocking and controversial video.

    You see, Wesley was in the military-and soon after leaving-he unveiled hidden, "self mind control" secrets that the government and others used to get everything they want.

    As it turns out, these are the exact same methods tons of celebrities (notably those who "come out of nowhere") and the greatest business people used to become wealthy and famous.

    You probably know how you use less than 10% of your brain.

    That's because most of your BRAINPOWER is UNTAPPED.

    Maybe that expression has even occurred INSIDE your own head... as it did in my good friend Wesley Virgin's head about seven years ago, while driving a non-registered, garbage bucket of a vehicle with a suspended license and $3.20 in his pocket.

    "I'm so fed up with going through life paycheck to paycheck! When will I become successful?"

    You've taken part in those conversations, right?

    Your own success story is waiting to start. You just need to take a leap of faith in YOURSELF.

    Watch Wesley Virgin's Video Now!

    ReplyDelete